Fitur Flow Meter LC M25:
✅ Sudah diproduksi dengan akurasi yang sangat baik yakni dari 0.2-0.3% error dan 0.05% pengulangan akurasi.
✅ Pressure loss sangat rendah. Tergantinya jangka akurasi juga minimal dari waktu ke waktu,jadi tidak butuh untuk kaliberasi ulang dalam jangka waktu pendek, dan memiliki masa pakai lebih lama.
✅ Barang sudah diproduksi sesuai dengan persyaratan akurasi NIST (badan SNI di America)
✅ Cairan yang bisa mulai diukur dari suhu -40 C sampai 70 C.
✅ Meteran ini dapat secara akurat mengukur cairan dengan kekentalan yang kurang dari 30 SSU (kurang dari 1 cps) hingga sekental 1.500.000 SSU (325.000 cps).
✅ Dapat menahan tekanan 150psi / 10,5 BAR atau (350psi/24 Bar (hanya ekslusif untuk seri MA-4, MA-5, MA-7, MA-15)
Ulasan
Belum ada ulasan.